HARI NARKOTIKA INTERNASIONAL
Bertepatan dengan Hari Narkotika Internasional hari ini, Wilwatikta akan membagikan wawancara singkat bersama Stevanny, salah satu peserta Nalanda Study Center yang kini menempuh perkuliahan di Ilmu Komunikasi Universitas Pendidikan Indonesia. T: Bagaimana kamu memaknai hari narkotika ini? J: Hari narkotika ini lebih saya maknai sebagai reminder bahwa kita harus bisa menjaga diri dari barang-barang narkotika yang cenderung berbahaya dan bisa menjerumuskan kita. T: Bagaimana kamu melihat pemakaian narkoba yang kian merebak di kalangan anak muda? J: Sejujurnya saya merasa sedih karena masih banyak [...]